MUSYAWARAH DESA TENTANG PERENCANAAN DESA

Administrator 11 Februari 2020 11:19:27 WITA

Bertempat di kantor Perbekel Desa Pelapuan,Senin(10/2/2020),Dilaksanakan  Musyawarah Desa tentang perencanaan desa untuk Penyusunan RPJMDesa. Periode tahun 2020-2025, yang digelar ole BPD Desa Pelapuan.

Rapat dibuka langsung oleh Sekretaris BPD DEWA NYOMAN KARIASA yang didampingi oleh ketua BPD DRS.GEDE SIADNYA bersama Perbekel Pelapuan GEDE AGUS ARMIKA YASA. Rapat diikuti oleh semua perangkat desa serta tokoh-tokoh masyarakat. Turut hadir juga Bhabhinkamtibmas Desa Pelapuan AIPTU I KETUT KEDULAI.

Adapun yang menjadi agenda acara musyawarah desa antara lain :

1.Penyampaian visi-misi Perbekel Terpilih

2.Pandangan pokok-pokok pikiran BPD

3.Pembentukan Tim Penyusun RPJMDesa

4.Aspirasi dari unsure masyarakat peserta musyawarah Desa

            Sebagai hasil rapat terbentuklah Tim Penyusun RPJMDesa yang menjadi Ketua NYOMAN SUANDIKA, Sekretaris KADEK ELLY MUSTAN dengan jumlah anggota 9 orang.

(Novita/Pelapuan)

Komentar atas MUSYAWARAH DESA TENTANG PERENCANAAN DESA

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Pelapuan

tampilkan dalam peta lebih besar